Minggu, 19 Mei 2013

OPPO Find 5 Hadir Dengan Pesona Yang Menggoda



OPPO Find 5 merupakan salah satu ponsel dengan layar yang beresolusi full HD yang dapat dibilang menyaingin Televisi. Dengan ukuran 5 inci, layar ponsel ini memuat resolusi sebesar 1920×1080 piksel. Kerapatan layarnya sama dengan HTC Butterfly dan Sony Xperia Z yaitu 441ppi. Spesifikasinya juga tidak kalah dengan pesaing-pesaingnya, berikut spesifikasi utama dari OPPO Fin 5 :
OPPO Find 5 Hadir Dengan Pesona Yang Menggoda Pictures

  • Menggunakan Operasi Sistem Android 4.1 Jelly Bean
  • Quad-core CPU 1,5 GHz
  • Chipset Qualcomm APQ8064 Snapdragon S4 Pro
  • Layar full HD 1080×1920 IPS berukuran 5 inci
  • GPU Adreno 320
  • Perekam video 1080p, 480p 120 fps
  • Kamera dengan resolusi 13megapiksel CMOS
  • Internal memori 16GB atau 32GB
  • RAM 2GB
  • Berat 165gram
  • Tebal 8,9mm
  • Bluetooth, NFC, GPS, Wi-Fi, 3G, LTE
  • Baterai 2500mAh
Belum ada kabar pasti mengenai harga yang akan dibanderol oleh pihak OPPO.

Bodi dan Desain
Pada bagian muka terdapat sensor cahaya, sensor proximity, kamera depan dengan resolusi 1,9MP, layar berwarna hitam, dan 3 tombol fisik yaitu home, back serta menu.

Disisi belakang terisi dengan loudspeaker, kamera 13MP yang ditemani dengan dual flash LED, dan logo dari OPPO.
Pada sisi kirinya terdapat slot kartu SIM dan tombol lock/power. Diatas ponsel ada jack audio sedangkan dibawah ponsel ada port microUSB. tombol volume ada di kanan.

Perekam video dan Kamera
OPPO Find 5 ini dibekali dengan kamera cukup ampuh yang dapat merekam video hingga 1080p dan mempunyai resolusi yang besar yaitu 13MP.

Kelebihan
  • Ditenagai RAM sebesar 2GB dan prosesor canggih kelas atas.
  • Perekam video HD 720p 90 frame/detik. Sedangkan SD 480p 120 frame/detik
  • Menggunakan layar IPS 1080p yang cemerlang dan tajam
  • Terdapat beberapa fitur bawaan yang lumayan berguna seperi Find My Phone, Blacklist, dll
  • Antarmuka yang memukau
  • Menggunakan Android 4.1 Jelly Bean
  • Kualitas loudspeaker yang baik
Kekurangan
  • Baterainya tidak removable
  • Slot microSD tidak ada
  • Jika bodi dibandingkan dengan produk yang sejenis terasa sedikit lebih berat
Semoga review dari OPPO Find 5 ini selalu bermanfaat bagi Anda pecinta Gadget.

Sumber: http://congkel.com/oppo-find-5-hadir-dengan-pesona-yang-menggoda

Sony Xperia ZL C6502 Hadir Dengan spesifikasi seperti Xperia Z



Apakah Anda menyukai spesifikasi dari Xperia Z yang telah keluar dengan harga sangat mahal yaitu sekitar 6,7 jutaan? Dan jika kemampuan tahan airnya tidak terlalu Anda perhatikan mungkin Sony Xperia ZL C6502 ini dapat Anda jadikan sebagai alternativenya. Mengenai spesifikasi ponsel ini sama dengan pendahulunya yaitu Xperia Z dan menarik lainnya tentu harganya yang lebih murah. Spesifikasi utamanya sebagai berikut :
Sony Xperia ZL C6502 Hadir Dengan spesifikasi seperti Xperia Z Pictures

  • Pentaband HSDPA 850 / 900 / 1700 / 1900 / 2100
  • Quadband GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
  • Internal memorinya 16 GB (11.73GB Available)
  • Layar sentuh jenis kapasitif TFT 16 juta warna dan berukuran 5 inci yang resolusinya sudah Full HD (1080×1920 piksel) (~441 ppi)
  • RAM sebesar 2GB
  • Kamera depan beresolusi 2MP
  • Kamera belakang beresolusi 13MP (4128×3096 piksel) dengan fitur LED flash dan autofocus
  • CPU 1.5 GHz Quad-core Krait Qualcomm MDM9215M / APQ8064
  • OS Android Jelly Bean 4.1.2
  • Baterai lithium-Ion berkapasitas 2370mAh
  • GPU Adreno 320
Paket Penjualan
  • Kepala charger
  • Handset Sony Xperia ZL C6502
  • Headset in-ear (EX300AP)
  • Kabel data
  • Anti gores
  • Ear bud
  • Kartu garansi
  • Manual

Bodi dan Desain
Dibagian depan antara Xperia ZL dan Xperia Z tampak mirip dengan sama-sama memiliki layar 5inci. Pada bagian depan ini terdapat sensor proximity, sensor cahaya, earpiece, LED notifikasi, kamera depan, dan mic. Di bagian sisi belakang ada kamera, mic, speaker, LED flash, dan sejenis pintu yang berguna untuk membuka kartu SIM dan slot microSD.

Pada sisi kiri ponsel ada tombol power/lock, tombol volume, dan tombol shutter kamera. Di sisi kanan hanya ada port microUSB. Pada bagian atas ada lubang jack audio 3.5mm sedangkan pada sisi bawah ada lubang yang disediakan untuk memasang aksesoris seperti gantungan tali.
Kamera
Kamera utama Sony Xperia ZL C6502 memiliki resolusi 13MP dengan sensor Exmor RS yang sudah ditemani dengan fitur LED flash dan autofocus. Sedangkan pada kamera depan beresolusi 2MP yang memiliki keunikan yaitu letaknya di bagian kanan bawah layar.
Kelebihan
  • Kualitas layar bagus dengan Full HD 1080p
  • Kamera utama dengan hasil yang berkualitas
  • Ada port infrared
  • Terdapat tombol shutter kamera
Kekurangan
  • Sudut pandang pada layar terasa kurang bagus
Untuk harganya sendiri sekitar Rp 6.599.000. Lebih murah sedikit dibanding Xperia Z. Semoga artikel ini memberikan inforasi yang Anda butuhkan.

Sumber: http://congkel.com/sony-xperia-zl-c6502-hadir-dengan-spesifikasi-seperti-xperia-z

Smartfren Andromax U 4.5,Smartphone Murah Namun Bagus


Harga Smartfren Andromax U 4.5,Smartphone Murah Namun Bagus
Setelah meluncurkan pendahulu Smatrphone Andromax dan Andromax i, kembali membuat gebrakan dengan meluncurkan Andromax U 4,5 dengan berbagai kelebihan dari andromax u 4,5 ini pengguna dimanjakan dengan sangat baik. Betapa tidak dengan spesifikasi sekelas smartphone premium dengan harga yang mahal di hadirkan oleh smartfren dengan harga yang sangat terjangkau. berikut akan congkel ulas lebih mendalam spesifikasi Andromax U 4,5.

Camera Andromax U 4.5

Harga Smartfren Andromax U 4.5,Smartphone Murah Namun Bagus Pictures
Camera Andromax U 4.5
Keunggulan paling mencolok adalah kemampuan kamera andromax u adalah kameranya yang sangat memukau yaitu 8 Megapixel untuk kamera belakang dan 2 Megapixel untuk kamera depan yang biasanya terdapat pada Smartphone lain hanya 1,3 Megapixel untuk kamera depan yang digunakan untuk melakukan panggilan video. dan juga untuk kamera belakang memiliki autofocus dan juga led untuk melakukan pemotretan di tempat gelap.

Kemampuan Prosesor Andromax U 4.5

Harga Smartfren Andromax U 4.5,Smartphone Murah Namun Bagus Pictures
Kemampuan Prosesor Andromax U 4,5
Memang sudah menjadi momok didunia gadget untuk kemampuan dari sebuah smartphone, tidak mau dianggap si lelet smartfen juga membekali andomax u dengan prosesor Dual Core Qualcomm Snapdragon dengan kekuatan pacu mencapai 1.2Ghz dan seperti diketahui prosesor andromax u adalah prosesor yang memiliki kecepatan proses dan menghemat konsumsi baterai dengan  baik memang prosesor Snapdragon di design khusus untuk menghemat baterai dengan kecepatan yang memuaskan. selain itu andromax u 4.5 juga di tanam Adreno 203 GPU sebagai pendamping Snapdragon untuk memberi tampilan gambar yang lebih tajam dan memberi kualitas maximum untuk aplikasi dan game 2D dan 3D.

Upgrade Andromax U ke Jelly Bean

Harga Smartfren Andromax U 4.5,Smartphone Murah Namun Bagus Pictures
Sistem Operasi andromax-u 4.5 Android Jelly Bean
Sistem operasi yang digunakan oleh Andromax U adalah Android Ice Cream Sandwich dengan berbagai keunggulan sistem operasi nomor satu di dunia ini membuat Andromax U lebih berasa. dan kelebihannya Andromax U 4.5 dapat di upgrade ke android Jelly bean . dengan berbagai fitur terbarunya seperti melakukan beberapa aktifitas sekaligus (multitasking). dan juga melakukan membuka pasword dengan mendetect wajah pengguna. ( Face Unlock ). dan berbagai kelebihan android Jelly Bean lainnya yang anda dapat dari Andromax U 4.5 dengan baik karena kemampuan prosesornya sudah sangat mendukung.

Koneksi Andromax U 4.5

Harga Smartfren Andromax U 4.5,Smartphone Murah Namun Bagus Pictures
Koneksifitas Andromax u 4.5
Soal Koneksi Andromax U 4.5 boleh di bilang menjadi rajanya betapa tidak selain memiliki koneksi internet dari operator CDMA dan GSM juga tak lepas dari koneksi Wifi dan bluetooth 3.0 tidak lupa juga GPS dan kompas semua sudah terdapat pada andromax generasi terbaru ini. dan fitur yang paling menarik adalah Fungsi Wifi Tethering yaitu dapat melakukan sharing koneksi internet ke perangkat lain dengan koneksi wifi sampai 5 pengguna sekaligus. Jadi selain sebagai Smartphone Smartfren Andromax U juga berfungsi sebagai modem wifi.

 Layar Andromax U 4.5 Lebar dan Cerah

Harga Smartfren Andromax U 4.5,Smartphone Murah Namun Bagus Pictures
Ukuran Layar Andromax U 4.5
Dengan layar lebar 4.5 inc dan  dengan ketajaman 540×960 (256 ppi pixels density), wide screen membuat Andromax U 4.5 menjadi begitu memukau, dan juga Andromax u sudah memiliki teknologi IPS yang memberi tampilan jernih dari berbagai sudut pandang, selain itu juga andromax u menggunakan teknologi One Glass Solution ( OGS ) yang memberi kenyamanyan dan respon layar sentuh yang begitu memukau.

Dual Simcard

Harga Smartfren Andromax U 4.5,Smartphone Murah Namun Bagus Pictures
Dual Sim On CDMA dan GSM Andromax U 4.5
Mungkin anda sebelunya pengguna kartu GSM dan nomor tersebut sudah tersebar dan sudah lama digunakan tidak mungkin, untuk di ganti dengan nomor lain tapi di sisi lain anda ingin menggunakan Smartphone bersutan Smartfen yang terkenal dengan jaringan anti leletnya tersebut tenang Andromax U 4.5 mendukung Dual Simcard dan dua-duanya on dalam waktu bersamaan dengan begitu akan membuat anda lebih nyaman dalam berpergian tanpa perlu membawa dua buah ponsel.

Spesifikasi Smartfren Andromax U :

Dual on EV-DO + GSM
CDMA 2000 1x EVDO Rev A 800/1900 Mhz + GSM GPRS
Android 4.0 Ice Cream Sandwich (upgradable to Android 4.1 – Jelly Bean)
Dual Core 1.2 Ghz Qualcomm Snapdragon MSM8625
GPU Adreno GPU 203
768 MB RAM
4.5″ IPS Display with 540×960 pixels (256 ppi pixels density)
Micro SD Card Slot, up to 32 GB
Capacitive Multi-Touch Screen
Internal Storage 4GB
Li-Ion 1800 mAH batery
WiFi Hotspot Capability
Google Apps
Play Store
Built-In GPS and Compass
Dual Camera: Back 8 MP Auto Focus with LED Flash & Front 2 MP
Video Recorder 720p
Bluetooth 3.0
Micro RUIM CDMA + SIM GSM enabled
Micro-USB 2.0
Audio Jack 3.5mm output
Demikian ulasan tentang Andromax U4.5 banyak sekali kelebihan yang di berikan oleh smartphone ini. dan Harga Andromax U 4.5 sangat terjangkau yaitu 1.6 juta, Semoga bermanfaat Harga Smartfren Andromax U 4.5,Smartphone Murah Namun Bagus Pictures

Sumber: http://congkel.com/harga-smartfren-andromax-u-4-5smartphone-murah-namun-bagus

Sony Xperia Z Sanggup Tahan Di Air



Sony Xperia Z adalah perangkat kelas atas Sony yang memiliki ragam fitur canggih. Beberapa fitur canggihnya tersebut seperti kamera belakang beresolusi 13MP dengan sensor Exmor RS, layar Full HD TFT Reality Display (443 dpi) berukuran 5 inci dengan Bravia Mobile Engine 2, menggunakan prosesor Snapdragon S4 Pro quad-core 1,5 GHz, dibekali RAM 2GB. Selain fitur-fitur canggih tersebut, ponsel ini mempunyai sertifikasi IP57 dan IP55. Dengan kata lain ponsel pintar ini anti debu dan air. Baterai yang digunakan berkapasitas 2.330mAh yang bersifat non-removeable. Harga yang dibanderol sekitar Rp 7.399.000 ini apakah Anda tertarik untuk memilikinya?
Sony Xperia Z Sanggup Tahan Di Air Pictures
Bodi dan Desain
Sony mengklaim bahwa Sony Xperia Z ini dapat tahan debu dan air karena seluruh portnya tertutup. Pada sisi kiri terdapat microUSB dan microSD. Sisi kanan terisi dengan tombol power/lock, port kartu Sim, speaker kecil dan tombol volume. Di sisi atas ponsel ini terdapat 3,5mm jack audio. Pada sisi muka terdapat layar yang terbuat dari bahan glossy berwarna hitam, LED notifikasi dan kamera depan. Pada bagian belakang terdapat logo Xperia, logo NFC, LED flash dan kamera utama dengan resolusi 13MP.


Tes Ketahanan Air
Dengan disandangnya sertifikat IP57 membuat ponsel dari Sony ini bisa tahan terhadap debu dan air. Sudah banyak yang membuktikan pengeklaiman Sony tersebut dengan mencelupkannya di dalam air dan hasilnya memuaskan. Silahkan mencobanya sendiri, tetapi jangan lupa pastikan semua port tertutup rapat dan jangan mencoba merendamnya ke dalam air laut.


Kamera
Ponsel flagship yang dimiliki Sony ini memiliki kamera utama beresolusi 13MP dengan fitur unggulan seperti sensor Exmor RS dan Superior Auto.

Kelebihan
  • Layar Full HD berukuran 5 inci dengan Bravia Engine berwarna putih natural
  • Dalam kondisi tertentu dapat tahan debu dan air
  • Performa yang bagus
  • Menggunakan OS Android 4.1 Jelly Bean
  • Terdapat slot MicroSD
  • Kamera dengan hasil bagus
Kekurangan
  • Jika dibandingkan dengan ponsel lain pada sisi kontras layar, kepekatan warna hitam dan viewing angle kurang baik
  • Baterai tidak bersifat removable
Semoga halaman Sony Xperia Z ini selalu memberikan informasi yang sedang Anda butuhkan saat ini. Terimakasih atas kunjungan Anda

Sumber: http://congkel.com/sony-xperia-z-sanggup-tahan-di-air

HTC One VX, Ponsel Berprosesor tangguh dual core krait 1.5Ghz


HTC One VX, Ponsel Berprosesor tangguh dual core krait 1.5Ghz Pictures
HTC mobile memang cukup lama tidak terdengar merilis ponsel baru, namun baru – baru ini HTC telah memperkenalkan ponsel bernama HTC One VX yang memiliki dapur pacu yang cukup baik. Karena ponsel yang memiliki ukuran 4,5″ inci dengan resolusi 540×960 ini menggunakan prosesor dual core krait berkecepatan 1.5Ghz dan sistem operasi android 4.0 ice cream sandwich untuk dapur pacunya, sekedar mengingatkan prosesor serupa yang lebih dulu dipakai oleh produk sony sempat dites benchmark dan hasilnya mampu mengalahkan ponsel berprosesor quad core seperti samsung galaxy s3. Selain OS dan prosesor diatas ponsel ini juga dibekali dengan GPU adreno 305 guna mendapatkan kualitas gambar yang lebih baik, tidak ketinggalan RAM 1Gb dan memory internal 8GB juga disematkan pada ponsel ini agar kinerjanya menjadi lebih baik. Tidak cukup sampai disitu HTC juga membekali ponsel teranyarnya ini dengan kamera belakang 5MP yang dilengkapi dengan auto focus dan led flash, serta terdapat pula kamera depan VGA yang bisa digunakan untuk melakukan video call. Sayangnya untuk harga HTC One VX masih belum diketahui, namun jika kita lihat dari spesifikasi yang ditawarkan ponsel ini tampaknya harganya berkisar antara 3-4 jutaan.
Spesifikasi HTC One VX
Model
Tipe : CandyBar
Dimensi : 133.6 x 67.6 x 9.1 mm
Berat : 124.7 g
Layar : 540 x 960 pixels, 4.5 inches (~245 ppi pixel density)
Warna layar : Super LCD2 capacitive touchscreen, 16M colors
Warna Hp : White, Black, Gray
Lain-lain :
- Touch-sensitive controls
- Multitouch
- HTC Sense UI v4+
Ringtone
Tipe : MP3, WAV ringtones
Getar : Yes
Loudspeaker, 3.5mm jack
Beats Audio sound enhancement
Memory
Internal : 8 GB
Slot : microSD, up to 32 GB
Lain-lain : 1 GB RAM
Koneksi
GPRS : Yes
EDGE : Yes
Kecepatan : HSDPA, 42.2 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps; LTE, Cat3, 50 Mbps UL,
100 Mbps DL
Wifi : Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual-band, DLNA, Wi-Fi hotspot
Bluetooth : Yes, v4.0 with A2DP
USB : Yes, microUSB v2.0
Fitur
O.S. : Android OS, v4.x (Ice Cream Sandwich)
CPU : Qualcomm MSM8930 Snapdragon, Dual-core 1.5 GHz Krait, Adreno 305
Message : SMS (threaded view), MMS, Email, Push Email
Browser : HTML5
Game : Yes, Download
Kamera utama : 5 MP, 2592 x 1944 pixels, autofocus, LED flash,
Geo-tagging, face and smile detection, Video
Kamera Ke-2 : Yes, VGA
Radio : TBD
GPS : Yes, with A-GPS support
Java : Yes, via Java MIDP emulator
Fitur lain :
- SNS integration
- Active noise cancellation with dedicated mic
- DivX/XviD/MP4/H.263/H.264/WMV player
- MP3/eAAC+/WMA/WAV/FLAC player
- Google Search, Maps, Gmail, YouTube, Calendar, Google Talk
- Document viewer
- Voice memo/dial/commands
- Predictive text input
Baterai
Tipe : Standard battery, Li-Ion 1810 mAh

Sumber: http://congkel.com/htc-one-vx-ponsel-berprosesor-tangguh-dual-core-krait-1-5ghz

Benarkah Handphone Sony Xperia go Tahan Banting dan Tahan Air ?


Benarkah Handphone Sony Xperia go Tahan Banting dan Tahan Air ?
Di era modern ini, kemampuan dan kualitas dari suatu teknologi semakin canggih dan semakin berkembang. Jikalau kita lihat, pihak developer dan perancang teknologi merasa tidak pernah puas dengan suatu produk yang telah mereka hasilkan. Semakin hari, semakin mereka ingin menelurkan sesuatu yang baru dan terus berlomba-lomba menciptakan suatu hal yang belum pernah terbayangkan dalam dunia teknologi.
Salah satunya adalah seperti sebuah produk handphone yang akan kami sajikan berikut ini. Handphone besutan Sony ini diberi nama Sony Xperia go. Mungkin dari nama nya kita tidak dapat melihat secara pasti apa-apa saja fitur menarik yang disediakan oleh nya. Namun demikian, kelebihan luar biasa yang dimiliki oleh handphone ini adalah tahan banting dan tahan air. Bukan hal biasa yang dimiliki oleh sebuah handphone pada umumnya bukan ?
Benarkah Handphone Sony Xperia go Tahan Banting dan Tahan Air ? Pictures
Sudah banyak pihak yang melakukan uji coba terhadap handphone besutan sony yang satu ini. Kelebihan nya memang benar-benar luar biasa. Handphone ini sudah di uji ketangguhan nya dengan cara diketuk dengan palu (martil) dan AJAIB ! Handphone ini masih utuh dan tidak pecah sama sekali atau pun lecet. Selain dari itu, pengujian lainnya seperti ketahanan nya terhadap air. Handphone ini dapat dicelupkan ke dalam air bahkan sampai tenggelam habis. Malah ada salah satu uji coba yang memperlihatkan bahwa handphone ini dapat dibawa saat kita diving atau pun berenang dan berfoto ria di dalam air menggunakan nya. Luar biasa bukan ? Kira-kira itulah segelintir kelebihan yang dimiliki oleh handphone tersebut.
Untuk lebih lengkapnya, langsung saja kita lihat spesifikasinya sebagai berikut.

Jaringan
2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100


Dimensi fisik
Ukuran 111 x 60.3 x 9.8 mm Berat 110g


Display
TFT capacitive touchscreen, 16M colors
Size 320 x 480 pixels, 3.5 inches (~165 ppi pixel density)
Multitouch Yes, up to 10 fingers
Protection Scratch-resistant glass

  • Sony Mobile BRAVIA Engine
  • IP67 certified – dust and water proof (up to 1m for 30 mins)

  • CPU
    Procesor NovaThor NovaThor™ U8500 1GHz Dual-core Cortex A9


    OS
    Android Gingerbread (upgradeable to Ice Cream Sandwich)


    Memori
    RAM 512 MB
    Internal 8 GB storage (4 GB user available)
    Card slot microSD, up to 32 GB


    Kamera
    Primary 5 MP, 2592 x 1944 pixels, autofocus, LED flash
    16x Digital Zoom
    HD video recording (720p)
    3D Swap Panorama
    Face detection and Smile detection
    Fast Capture
    No Secondary


    Kapasitas dan Daya tahan baterai
    Standard battery, Li-Ion 1305 mAh
    Stand-by Up to 520 h (2G) / Up to 460 h (3G)
    Talk time Up to 6 h 30 min (2G) / Up to 5 h 30 min (3G)
    Music play Up to 45 h

    Sumber: http://congkel.com/benarkah-handphone-sony-xperia-go-tahan-banting-dan-tahan-air

    HTC Desire Vc Resmi Diperkenalkan, Hp Dengan Micro Sim Card


    HTC Desire Vc Resmi Diperkenalkan, Hp Dengan Micro Sim Card
    Lama tidak terdengar kabarnya HTC mobile beberapa waktu lalu memperkenal HTC Desire Vc ke publik, ponsel tersebut merupakan ponsel dual sim card terbaru milik HTC dengan ukuran 4.3″ inci dan resolusi mencapai 540×960 pixel. Pada jeroannya ponsel ini memiliki prosesor dual core berkecepatan 1Ghz yang dipadukan dengan sistem operasi android 4.0 ice cream sandwich, selain itu terdapat pula RAM 768Mb dan memory internal 4Gb yang bisa di ekspansi sampai 32Gb dengan microSD. Sebagai ponsel menengah atas HTC Desire Vc juga memiliki kamera canggih 8MP yang dilengkapi dengan auto focus dan led flash, selain itu ponsel ini juga didukung dengan teknologi beats audio yang mampu menghasilkan suara lebih jernih. Walaupun ponsel ini memiliki kelebihan mendukung dual sim card, tetapi dual sim card tersebut hanya mendukung micro sim card. Artinya hanya bisa menggunakan kartu operator yang ukurannya lebih kecil dari biasanya, sementara untuk harga htc desire vc dibandrol seharga 420 USD atau sekitar 4 jutaan.

    Sumber: http://congkel.com/htc-desire-vc-resmi-diperkenalkan-hp-dengan-micro-sim-card

    Tabulet Troy Duos 3G Bisa untuk Telepon, SMS hingga Nonton TV



    Tabulet Troy Duos 3G Bisa Untuk Telepon, SMS hingga Nonton TV dengan harga yang terjangkau. Berdasarkan nama dengan embel-embel 3G sudah pasti tablet ini mempunyai konektivitas selular 3.5G. Selain data, koneksi tersebut juga berfungsi untuk melakukan SMS dan telepon. Terdapat fitur lainnya yang tak kalah menarik juga yaitu fitur radio dan TV. Dengan fitur yang terbilang lengkap itu apakah Anda tertarik untuk membelinya dengan harga 1.8juta?, baca lebih lanjut untuk informasi yang lebih mendalam.
    Tabulet Troy Duos 3G Bisa untuk Telepon, SMS hingga Nonton TV Pictures
    Spesifikasi utama :

    • LCD TFT berukuran 7inci – 1024×600 piksel (~169 ppi)
    • Konektivitas 3G (WCDMA850 / 1900 / 2100 MHz) dan 2G (GSM 900 / 1800 MHz)
    • Eksternal SD hingga 32GB
    • Internal memori sebesar 4GB
    • RAM 512MB
    • Kamera belakang beresolusi 2MP dengan ditemani LED flash
    • Kamera depan VGA
    • Baterai Lithum Ion berkapasitas 3200mAh
    • Prosesor dual-core MediaTek 6577 1GHz
    • GPU PowerVR SGX 531
    • Menggunakan Android JellyBean 4.1

    Bodi dan Desain
    Pada sisi muka tablet terisi dengan sensor proximity, sensor cahaya, kamera depan, LED notifikasi, Layar sentuh berukuran 7inci dan earpiece. Kalau disisi belakang terisi dengan speaker dan kamera belakang yang didampingi oleh lampu LED flash. Yang perlu diperhatikan pada kamera belakang, karena posisinya lebih menonjol maka sangat rentan tergores kalau Ada letakan di meja yang secara tidak sadar terkadang terjadi gesekan antara meja dan tablet.

    Di sebelah kiri terdapat tombol volume dan tombol power/lock sedangkan pada bagian kanan tidak ada apa-apa. Sisi atas terdapat banyak slot dan port seperti mini HDMI, 3.5mm headset, SIM card, microUSB, reset dan microSD. Pada bagian pojok ada antenna yang digunakan untuk TV analog dan Radio. Yang terakhir pada bagian bawa hanya diisi dengan mic.

    Kamera
    Tabulet Troy Duos 3G ini mempunyai dua kamera, 2MP yang berada dibekalang bodi dan yang didepan beresolusi VGA.


    Analog TV
    Terdapat fasilitas hiburan yang tidak kalah menarik, yaitu Analog TV. TV ini dapat Anda gunakan secara langsung karena sudah ada antenna built-in.

    Kelebihan
    • Terdapat hiburan Analog TV
    • Tablet dengan fasilitas seluler (SMS dan telepon) dengan harga yang terjangkau
    Kekurangan
    • Kurang bagus pada kualitas speaker
    • Baterainya kurang tangguh untuk mentenagai Tabulet Troy Duos 3G.
    Sumber: http://congkel.com/tabulet-troy-duos-3g-bisa-untuk-telepon-sms-hingga-nonton-tv

    Samsung Galaxy Grand Duos I9082 Dual On GSM SIM Card


    Samsung Galaxy Grand Duos I9082 ini hadir dengan fitur dual simcard. Layarnya lebar dengan ukuran 5 inci, menggunakan Android Jelly Bean, desainnya seperti ponsel flagship, dan mendukung fitur dual GSM on. Harga yang dibanderol sekitar 4 juta apakah Anda tertarik dengan spesifikasi utama seperti :
    Samsung Galaxy Grand Duos I9082 Dual On GSM SIM Card Pictures
    • Triband HSDPA 900 / 1900 / 2100 – SIM 1
    • Quadband GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 – SIM 1 & SIM 2
    • Layar sentuh jenis kapasitif TFT 16 juta warna 5-inci WVGA (480×800 piksel) (~187 ppi)
    • Dual GSM On
    • Kamera dengan resolusi 8 MP (3264×2448 piksel), LED flash, autofokus
    • Internal Memori 8 GB (3.94 GB Available)
    • RAM 1 GB
    • CPU Dual-core ARM Cortex A9 1.2 GHz
    • Android Jelly Bean 4.1.2
    • Baterai Lithium-Ion berkapasitas 2100 mAh
    • GPU Broadcomm VideoCore IV
    Paket penjualan
    • Baterai
    • Handset Samsung Galaxy Grand Duos I9082
    • Kabel data
    • Kepala charger
    • Ear bud
    • Headset in-ear
    • Kartu garansi
    • Manual
    Bodi dan Desain
    Di bagian depan ponsel ada sensor cahaya, sensor proximity, earpiece, layar 5-inci, kamera depan, serta tiga tombol fungsi yaitu back dan menu yang jenisnya kapasitif dan tombol home yang merupakan tombol fisik. Pada sisi belakang terdapat speaker, kamera utama dan LED flash.
    Di bagian kiri hanya terdapat tombol power/lock, sementara dibagian kanan hanya terdapat tombol volume. Pada sisi atas ponsel ada lubang headset 3.5mm sedangkan pada bagian bawah terdapat lubang mic dan port microUSB. Untuk slot kartu memori dan kartu sim ada dibalik tutup cover.
    Kemera
    Samsung Galaxy Grand Duos I9082 mempunyai kamera utama yang beresolusi 8MP yang sudah ditemani dengan fitur LED flash dan autofocus. Juga terdapat kamera depan yang beresolusi 2MP. Antarmuka pada kamera ponsel ini cukup banyak yang terdapat beberapa fitur dan pilihan setting seperti effect, shooting mode, focus mode, scene mode, ISO dan lainnya.
    Kelebihan
    • Mendukung dual GSM on
    • Layar dengan ukuran 5inci
    • Terdapat fitur Windows
    Kekurangan
    • Baterai terasa boros
    • WVGA terasa kurang bagus untuk layar berukuran 5inci
    Sumber: http://congkel.com/samsung-galaxy-grand-duos-i9082-dual-on-gsm-sim-card

    Sony Xperia V Harga Dan Spesifikasi, Hp Dual Core Kalahkan Quad Core


    Sony Xperia V Harga Dan Spesifikasi, Hp Dual Core Kalahkan Quad Core
    Semakin ketatnya persaingan memang kerap kali membuat orang untuk menciptakan inovasi baru, hal tersebut berlaku juga di dunia smartphone. Dengan banyaknya vendor smartphone baru yang bertambah memang mengharuskan vendor lama seperti sony dan nokia untuk menciptakan trobosan baru agar tidak terlempar dari persaingan smartphone yang semakin memanas ini, sony mobile yang merasa bahwa dirinya akan segera tersingkir dari top 10 vendor smartphone dunia baru – baru ini menciptakan trobosan baru yang begitu mengejutkan.
    Sony Xperia V Harga Dan Spesifikasi, Hp Dual Core Kalahkan Quad Core Pictures
    Kejutan yang datang dari sony tersebut adalah salah satu smartphone terbarunya bernama sony xperia v yang merupakan ponsel anti air dan tahan debu dengan prosesor dual core krait 1.5Ghz mampu mengalahkan ponsel yang menggunakan prosesor quad core seperti samsung galaxy s3 dan htc one x, klaim dari pihak sony tersebut bukanlah omong kosong saja.Karena sony sendiri telah melakukan uji benchmark ponsel ini dengan samsung galaxy s3, htc one x, LG optimus 4x Hd dan meizu MX quad core, dan hasilnya pun sony xperia v mampu unggul dari keempat ponsel quad core tersebut.Adapun aplikasi benchmark yang dipakai untuk melakukan uji coba adalah benchmark pi, nenamark dan quadrant, perlu diketahui bahwa ke tiga aplikasi tes benchmark diatas adalah yang terbaik saat ini.
    Sony Xperia V sendiri adalah ponsel berukuran 4.3″ inci dengan resolusi 720×1280 pixel dimana pada bagian dalamnya terdapat sistem operasi android 4.0 ice cream sandwich yang digunakan untuk mengimbangi kinerja daripada prosesor qualcomm S4 MSM8960 dual core krait 1.5Ghz yang dipakai, agar kinerja ponsel ini semakain baik sony juga menambahkan RAM 1Gb dan memory internal 4Gb. Jadi kemungkinan besar kinerja ponsel ini akan sangat baik, selain itu di sektor hiburan juga terdapat kamera belakang 13MP yang dilengkapi dengan auto focus dan Led flash untuk sekedar mengambil gambar ataupun merekam video, dibagian depannya sendiri juga terdapat sebuah kamera dengan sensor 1.3MP yang bisa digunakan untuk video calling.
    Sony juga mengklaim kalau ponsel ini mampu bertahan di air dengan kedalaman 1 meter selama 30 menit yang sekaligus bisa digunakan mengambil gambar dibawah air, sayangnya untuk harga sony xperia v masih belum diketahui hingga berita ini dimuat.
    Spesifikasi Sony Xperia V
    • Prosesor Qualcomm S4 MSM8960 dual core Krait 1,5 GHz
    • Unit prosesor grafis Andreno 225
    • RAM 1GB
    • Memori internal 8GB
    • Sistem operasi Android 4.0 (Ice Cream Sandwich)
    • Layar 4,3 inci beresolusi 720×1280 pixel
    • Baterai 1750 mAh
    • Kamera 13 MP, kamera depan 0,3MP
    • FM Radio dengan RDS
    • Dimensi 129 x 65 x 10,7 mm
    • Bobot 120 gram
    Sumber: http://congkel.com/sony-xperia-v-harga-dan-spesifikasi-hp-dual-core-kalahkan-quad-core

    Cara Hapus Aplikasi Pada Android


    Cara Hapus Aplikasi Pada Android
    Berbagai macam jenis aplikasi tersedia pada smartphone android. Dan mungkin hal inilah yang membuat android semakin digemari oleh orang banyak atau pun masyarakat pada umumnya. Ribuan atau mungkin jutaan aplikasi dapat di install dan digunakan dengan mudah pada ponsel berbasis android. Kemudahan ini disekiakan agar banyak orang semakin betah dan semakin nyaman menggunakan android. Dan tidak dapat dipungkiri pula, karena hal ini, membuat penjualan ponsel smartphone android semakin melonjak tinggi di pasaran penjualan mobile smartphone.
    Cara Hapus Aplikasi Pada Android Pictures
    Jika anda memang pengguna setia android, pastinya sudah sering atau pun sudah familiar dengan berbagai macam aplikasi yang disedisakan di google play atau pun google store. Dan tentunya juga sudah sangat sering install dan menguninstall berbagai macam aplikasinya. Namun walaupun demikian, kali ini congkel akan berbagi sedikit tips yang lebih mudah dalam hal uninstall aplikasi yang telah terinstall pada android anda. Dan mungkin juga artikel ini akan bermanfaat bagi yang baru-baru saja menggunakan android dan senang melakukan berbagai macam oprek pada ponselnya.
    Lebih tepatnya artikel kali ini yaitu mengenai bagaimana cara mudah hapus (uninstall) aplikasi yang telah terinstall pada android. Berikut langkah-langkahnya.
    Secara default (Bawaan android)
    Caranya:
    • Pertama-tama, pada menu home, pilih andorid Market -> MyApps.
    • Kemudian, pilih salah satu aplikasi yang ingin anda buang.
    • Terakhir, pilih tombol Uninstall untuk menghapus atau uninstall aplikasi yang anda inginkan tersebut.
    Note: Jika diperlukan, tambahkan pesan kenapa anda menghapus aplikasi itu dari Android.
    Menggunakan aplikasi tambahan
    Selain menggunakan fitur bawaan dari Android, pengguna android juga bisa menggunakan aplikasi tambahan khusus untuk menghapus atau pun meng-unisntall sebuah aplikasi. Misalnya saja seperti easy Uninstaller yang bisa didapatkan secara gratis pada Android Market.
    Cara menggunakannya:
    • Pertama-tama, jalankan aplikasi Easy Uninstaller.
    • Kemudian, pilih aplikasi yang ingin anda buang atau uninstall.
    • Terakhir, pilih tombol Uninstall Selected Apps dan tunggu hingga prosesnya selesai.
    Note: Dengan aplikasi ini anda bisa dengan mudah menghapus atau pun meng-uninstall aplikasi tidak berguna dari ponsel Android anda.

    Sumber: http://congkel.com/cara-hapus-aplikasi-pada-android

    Cara Copy Kontak Antara Iphone dan Android


    Cara Copy Kontak Antara Iphone dan Android
    Jaman sekarang tak jarang kita melihat orang-orang memiliki ponsel lebih dari satu mulai dari untuk kepentingan pekerjaan mencoba hal baru atau hanya sekedar bergaya-gaya saja. Mungkin anda sebelumnya memiliki satu ponsel smartphone dan setelah beberapa lama menggunakannya anda membeli ponsel yang lainnya lagi. sudah pasti anda akan memerlukan pertukaran data antara ponsel lama dengan ponsel baru seperti kontak ataupun lainnya. Berikut ini adalah cara mengsingkronisasi kontak antara smartphone dan terfokus pada Android dan Iphone namun anda juga dapat menerapkan pada smartphone lainnya.
    Pertama yang harus memiliki akun gmail, apa bila belum ada segeralah buat dan bagi pengguna android anda akan di perintahkan untuk memiliki akun gmail dimana anda menghidupkan pertamakalinya ponsel android anda, dan untuk iphone anda bisa mengsingkronisasi melalui itunes Setelah terpasang, Pada menu bar di bagian atas pilih tab info. Di sini Anda akan melihat daftar pilihan sinkronisasi. Dalam menu drop-down di samping “Sync Contacts With” Jika anda ingin mengkoneksikan dengan akun gmail isilah email gmail anda pada kotak yang telah disediakan. Hal ini memungkinkan Gmail dan Apple memperbarui kontak Anda sehingga semua nama, nomor, dan email dari kontak telepon Anda sekarang akan tercopy ke kontak Google.
    * Bagi Anda yang beralih dari Android ke iPhone, cukup pasang di ponsel utama Anda, Pilih menu Kontak, klik tombol Menu, dan pilih “Merge dengan Google”. Sekarang semua kontak telepon Anda akan porting ke akun Gmail Anda.
    Kami sarankan Anda login ke Gmail untuk memodifikasi kontak-kontak sebelum sinkronisasi dengan ponsel baru Anda. Jika Anda memiliki akun Gmail sebelum proses ini, Anda akan melihat bahwa daftar kontak Anda sekarang jauh lebih banyak, dan kemungkinan besar akan memiliki beberapa kontak yang duplikat. Jika Anda memiliki kontak yang duplikat, Google juga memiliki fasilitas “kontak merge” fasilitas akan menghapus kontak yang duplikat dan meninggalkan satu saja. Untuk menghapus kontak yangduplikat berikut caranya, Klik menu more pada akun kontak gmail anda (dibagian kiri atas ) dan opsi akan secara otomatis mencari kontak yang duplikat sehingga Anda tidak perlu tidak perlu mencari satu persatu.

    Mentransfer kontak

    Sekarang  kontak Anda sudah masuk ke akun Gmail semua, saatnya untuk mengcopy ke smartphone. Jika ponsel android anda baru pertamakali di gunakan untuk masalah singkronisasi kontak sangat mudah. Ketika Anda pertama kali boot up telepon baru Anda, ia akan menanyakan apakah Anda ingin sinkronisasi ponsel Anda ke akun Google. Dan pilih singkronisasi dengan akun gmail anda secara otomatis kontak akan masuk ke  ponsel android anda.
    Apabila apabila anda sudah melewati titik pertama dalam menghidupkan ponsel android anda, Pilih menu pengaturan Anda. danpilih “Accounts & Sync”,  yang akan menampilkan akun-akun yang disinkronisasikan dengan ponsel Anda. Di bagian bawah halaman, anda akan melihat tombol berlabel “Add Account,” di mana Anda dapat login akun gmail yang sebelumnya telah anda backup kontak tadinya. Setelah memilih akun Google Anda untuk melakukan sinkronisasi dengan ponsel Anda dan semua kontak akan dikirim keponsel anda secara otomatis.
    * Bagi anda yang beralih dari Android ke iPhone, setting sebagai berikut di iphone anda, masuk ke menu Settings, pilih Mail, Kontak, Kalender , dan kemudian klik Gmail. Masukkan dalam informasi login Gmail Anda, dan iPhone Anda akan sinkron dan semua kontak yang ada di akun gmail akan masuk ke iphone anda.
    Demikian cara singkronisasi kontak antara smartphone anda dan tutorial ini juga bisa untuk panduan singkronisasi pada smartphone lainnya, dan yang paling berjasa disini adalah google dengan akun gmailnya. semoga tips ini dapat bermanfaat Cara Copy Kontak Antara Iphone dan Android Pictures

    Sumber: http://congkel.com/cara-copy-kontak-antara-iphone-dan-android

    Trik Mengatasi Error Pada Saat Install Aplikasi di Android Galaxy Mini


    Trik Mengatasi Error Pada Saat Install Aplikasi di Android Galaxy Mini
    Banyak pengguna android yang mendapatkan banyak masalah di ponsel android nya. Berbagai masalah tersebut membuat para pengguna merasa kurang nyaman atau bahkan tidak nyaman. Hal ini bukan tidak pernah dipikirkan oleh para developer platform smartphone yang satu ini. Tentunya pihak developer terus berjuang untuk mengembangkan ponsel yang dianggap merajai pasar penjualan saat ini dan mengatasi berbagai masalah yang masih ada pada ponsel tersebut. Dan hal inilah yang membuat pengguna android masih setia tetap menggunakan smartphone ini. Karena pada dasarnya setiap developer suatu platform mobile pasti terus memajukan handphone keluaran nya.
    Trik Mengatasi Error Pada Saat Install Aplikasi di Android Galaxy Mini Pictures
    Dan seperti yang kita ketahui, handphone android ini merupakan salah satu smartphone yang paling banyak peminatnya. Selain dari design nya yang menarik dan elegan, platform android juga menyediakan berbagai fitur menarik lain pada google store atau google play dan fitur tersebut dapat di install dengan mudah pada android.
    Namun walaupun demikian, banyak pengguna android yang belum bisa memahami dengan benar ponsel android nya. Belum bisa merawat nya dengan baik dan benar. Dan mungkin itulah salah satu penyebab mengapa banyak terjadi error atau pun berbagai macam masalah yang ditimbulkan oleh android nya. Salah satu masalah error nya adalah pada saat proses instalasi suatu aplikasi. Error yang biasanya akan timbul adalah pesan Error Instalattion Unsuccessfull dengan code Unknown reason -18. Error ini tentu saja bisa diatasi jika kita tahu bagaimana cara yang tepat dan benar. Maka dari itu disini kami akan membahas sedikit trik bagaimana cara untuk mengatasi error yang ditimbulkan pada saat proses instalasi tersebut.
    Berikut langkah-langkahnya.
    • Masukkan galaxy Mini anda ke KIES komputer.
    • Buka memori SD CARD nya dan gunakan fungsi search untuk mencari smdl2tmp1.asec .
    • Posisi smdl2tmp1.asec biasanya ada di .Android_Secure . Cut saja dan taruh di komputer untuk berjaga-jaga jika suatu saat terjadi sesuatu.
    • Restart Galaxy Mini anda.
    Itulah langkah-langkah yang harus anda ikuti agar android anda tidak mengalami error lagi pada saat melakukan instalasi suatu aplikasi. Semoga bermanfaat.

    Sumber: http://congkel.com/trik-mengatasi-error-pada-saat-install-aplikasi-di-android-galaxy-mini

    Trik Mencuci Handphone dengan Aman


    Trik Mencuci Handphone  dengan Aman Pictures
    Handphone merupakan benda yang sering anda gunakan, namu tahukan anda bahwa benda tersebut banyak kuman, debu dan kotoran lainnya. Oleh karenanya anda dapat mencuci handphone anda tersebut dengan cara yang akan kami utarakan, namun harus dipastikan handphone anda kering setelah anda mencucinya.
    Berikut ini Trik Mencuci Handphone anda dari kotoran, debu, dll. Simaklah caranya :
    Bersihkan dengan Menggunakan Alkohol
    Gunakanlah alkohol untuk membersihkan bodi atau casing handphone di kapas, tissue atau korek kuping kapas, jangan terlalu basah agar cairannya tidak masuk ke dalam komponen elektroniknya sehingga bisa menyebabkan korsleting list. Hati-hati pula dengan tipe cat body dan tombol tertentu karena mungkin saja bisa luntur apabila terkena alkohol. Akan tetapi, layar handphone sebaiknya jangan dikenai alkohol karena layar jenis tertentu tidak tahan terhadap alkohol cair.
    Bersihkan dengan Menggunakan Sabun
    Selain menggunakan alkohol anda bisa memakai air sabun yang dibasahkan di kapas, tissue atau korek kuping kapas untuk mengelap casing dan layar handphone anda. Setelah dilap dengan air sabun secukupnya, maka selanjutnya anda basuh dengan kapas, tissue atau korek kuping kapas yang dibasahi sedikit air bersih agar sabun yang tersisa bisa larut. Lalu laplah dengan menggunakan tisu kering agar handphone anda tidak lagi terdapat air tadi.
    Bersihkan dengan Menggunakan Handwash
    Cara yang paling mudah adalah anda cuci tangan biasa dengan sabun antikuman yang dapat tetap membunuh kuman walaupun tangan anda tidak basah setelah cuci tangan. Setelah cuci tangan dan tangan anda masih agak sedikit basah anda gunakan tangan anda untuk melap handphone anda secara menyeluruh. Kemudian setelah beberapa saat baru dikeringkan dengan tisu kering. Jangan lap hape anda dengan tangan ketika tangan anda masih sangat basah, namun ketika tangan anda masih dalam kondisi peralihan antara basah dan kering alias hampir kering, sehingga tidak ada cairan yang masuk ke dalam komponen elektronika hp anda dan merusaknya.

    Ingat satu hal, setelah anda mencuci handphone anda lalu pastikan bahwa handphone anda tersebut benar-benar kering dan tidak mengandung air lagi. Sekian Trik Mencuci Handphone anda dari kotoran, debu, dll Semoga bermanfaat. Salam IT !

    Sumber: http://congkel.com

    Tips Membersihkan Android


    Tips Membersihkan Android Pictures
    Bagi pengguna smartphone android mungkin sangat banyak saat ini tetapi sangat sedikit yang melakukan bersih-bersih terhadap si robot ijo ini. Tahukah anda banyak file yang duplikat dan file temporary pada android yang tidak kita butuhkan. karena kurangnya perhatian terhadap file yang duplikat atau file temporary akan membuat android menjadi lambat dalam merespos setiap proses yang kita perintahkan. Dengan begitu tidak ada salahnya apabila kita ingin mendapatkan performa yang memuaskan pada smartphone atau tablet android anda segeralah untuk melakukan bersih-bersih.
    Saat ini untuk membersihkan android dapat anda lakukan secara manual ataupun dengan bantuan aplikasi pihak ke tiga dan aplikasinya sangat banyak tersedia di googleplay namun di sarankan apabila proses bersih-bersih pada android tidak memakan waktu yang banyak sebaiknya dilakukan secara manual karena kurang baik menggunakan aplikasi karena  kadang-kadang kita harus berkerja dua kali lipat.
    Cara Membersihkan Memori Card Pada Android
    Pada dasarnya memory card tidak di sarankan untuk menyimpan file-file aplikasi karena apabila di simpan di memory external sistem android akan menjadi lebih lambat saat menjalankan aplikasi yang ingin kita akses. Jadi lebih efisien apabila di letakan pada memory internal. untuk mengetahui seberapa banyak penggunaan memory pada perangkat android anda bisa langsung melihat pada menu setting .
    Bagaimana mengelola Bloatware pada Android
    Memang urusan aplikasi bloatware sangat merugikan bagi pengguna android yang memiliki ruang penyimpanan yang terbatas, karena aplikasi ini akan secara otomatis update dan akan menambah ukuran file secara terus menerus, dan parah nya aplikasi ini susah untuk di unnistal untuk membersihkan aplikasi ini harus melakukan rooting pada perangkat android sebelumnya.
    Mengorganisir (Back Up) Foto dan Video
    Untuk urusan file foto dan video sebaiknya juga di simpan pada memori external agar ruang simpan memori internal lebih banyak kosong dan akan membuat perangkat android lebih leluasa. dan juga apabila memori external dirasa sudah penuh ada baiknya anda memindahkan file foto atau video ke perangkat komputer. dan hal yang paling membantu adalah dengan sinkronisasikan foto-foto Anda dengan Google+ dengan demikian foto yang terdapat pada memori tablet atau smartphone anda akan secara otomatis di upload ke akun google+ anda dan apabila anda menghapus foto pada perangkat tablet android anda file di google+ anda akan aman, memang hal ini akan memakan bandwidth lebih banyak  ada baiknya anda lakukan sinkronisasi pada saat berada dalam jaringan wifi yang stabil.
    Merge Kontak Anda
    Dengan banyaknya aplikasi social media akan banyak pula kontak yang tersimpan di dalam kontak secara otomatis. Sepertinya ini agak menggangu apalagi kontak yang double cukup banyak, akan memakan memori juga. Memang hal kecil tetapi makin banyak kontak makin lambat pula sistem android dalam melakukan loading terutama pada perangkat dengan ram rendah. Untuk mengatasinya masuk ke akun Google Anda yang sudah terafiliasi ke Android kemudia klik www.google.com/contacts.
    Disebelah kiri lihat pilih group contacts seperti My Contacts Most Contacted, another contact atau circle. Dibawah terdapat menu more klik Find and merege duplicate. Anda bisa mencari nama lain dengan mengulangi cara diatas. tidak hanya nomer telepon yang bisa dimerge dengan cara ini. kontak lain seperti dari Twitter atau Facebook juga bisa menggunakan cara ini.
    Demikian semoga tips ini dapat bermanfaat Tips Membersihkan Android Pictures

    Sumber: http://congkel.com/tips-membersihkan-android

    Trik Membuat Tampilan SMS Transparan Pada Smartphone Android


    Trik Membuat Tampilan SMS Transparan Pada Smartphone Android
    Begitu banyak hal menarik yang dapat dilakukan dengan smartphone android. Dengan semakin berkembang nya smartphone ini, maka semakin banyak pula fitur keren dan menarik yang terdapat padanya. Tidak dapat dipungkiri smartphone android ini masih merajai pasar penjualan mobile sampai saat ini. Seperti yang telah kita ketahui bersama, dulu pada awal nya handphone berbasis android yang pertama sekali tenar dan laris manis terjual adalah samsung. Karena melihat kesuksesan samsung dengan OS android ini, maka pihak vendor handphone lain pun berbondong-bondong juga ikut menanamkan OS android pada handphone terbaru keluaran nya. Maka dari itu, saat ini kita dapat melihat sudah banyak sekali handphone yang menggunakan OS android ini, seperti misalnya Sony, Huawei, dan lain sebagainya.
    Trik Membuat Tampilan SMS Transparan Pada Smartphone Android Pictures
    Bukan tidak punya alasan khusus mengapa android ini kian hari kian banyak peminat dan pemakainya. Ya seperti yang kami katakan di awal tadi. Berbagai fitur keren dan menarik yang ditawarkan pada handphone berbasis android ini sangat menggoda para pemburu ponsel keren dan berkualitas. Berbagai hal keren dapat dilakukan dengan ponsel android ini. Misalnya saja membuat tampilan walpaper layarnya menjadi live atau pun hidup, atau pun membuat tampilan keseluruhan nya menjadi keren dan penuh warna, dan membuat tampilan sms nya menjadi transparan. Semua hal itu bisa di lakukan pada ponsel berbasis android tentunya.
    Nah, oleh karena itu, kali ini kami akan membahas salah satu hal menarik yang dapat diterapkan pada ponsel android anda. Mungkin trik ini akan sangat bermanfaat buat anda yang merasa bosan dengan tampilan sms ponsel android anda yang hanya begitu-begitu saja. Trik tersebut adalah bagaimana caranya membuat tampilan SMS transparan pada ponsel android anda.
    Berikut langkah-langkahnya.
    • Masuk ke Root Explorer dan klik Mount R/W dan ubah menjadi Mount R/O.
    • Selanjutnya, ,masuk ke Drive /system/app/ dan cari mms.apk . Lihat permission nya dan hafalkan. Jangan lupa copy paste kan ke SD card (untuk backup).
    • Kemudian masuk ke Drive SD Card dan cari Mms_transparan_NB.zip dan Extract file nya. Cari file hasil extractnya.
    • Terakhir Cari file mms.apk hasil extract file zip dan copy paste ke Drive /system/app/ . Ganti namanya dan samakan permisionnya seperti permission mms.apk original.
    • Jangan lupa cek Root Explorer agar tetap pada mode Mount R/O.
    • Reboot handphone anda.
    Sumber: http://congkel.com/trik-membuat-tampilan-sms-transparan-pada-smartphone-android

    Trik Melihat Alamat Pengirim Email (Trace Email)


    Email adalah singkatan dari Electronic Mail dan bahasa Indonesianya  adalah Surat Elektronik. Email berfungsi sebagai sarana untuk mengirim surat atau pesan melalui jaringan Internet, dengan Email kita hanya membutukan beberapa menit agar surat atau pesan kita sampai tujuan dan tidak perlu menunggu berhari-hari seperti mengirim surat atau pesan biasa melalui Pos. Email atau surat elektronik merupakan cara tercepat untuk berkomunikasi. Email secara luas digunakan untuk keperluan pribadi dan untuk tujuan bisnis.

    Adapun beberapa manfaat email diantaranya adalah :
    • E-mail dapat menghubungkan kita dengan siapa saja yang terhubung di internet di seluruh dunia.
    • Dengan e-mail, data dikirim secara elektronik sehingga sampai tujuan dengan sangat cepat.
    • Dapat mengirim kepada lebih dari satu orang dengan saat bersamaan.
    • Dapat mempermudah komunikasi dengan orang yang ada di seluruh dunia.
    • Digunakan untuk berlangganan informasi tertentu secara periodik.

    Disaat anda ingin mengetahui dari mana asal email yang dikirimkan ke anda, ada caranya yaitu  dengan menggunakan header email yang ada disetiap email.
    Header dari sebuah email berisikan informasi-informasi sebagai berikut :
    • Informasi tentang pengirim dan alamat pengirim email
    • Kapan email dikirim
    • Route, yg berarti tempat atau asal email itu dikirimkan dan bagaimana sampai ketempat anda
    • Detail tentang Receiver
    Berikut adalah proses untuk mendapatkan informasi yang kita inginkan:
    • Login ke akun email anda
    • Masuklah ke inbox
    • Klik kanan pada email yang ingin anda lacak
    • Klik pada view full header

    Sekarang Anda bisa melihat header email ini. Pada bagian header Anda dapat melihat alamat IP yang berbeda dan rute yang berbeda sehingga untuk dapat mengetahui alamat asal IP tersebut, anda harus mengikuti langkah-langkah berikut ini :

    • Gulirkan ke bawah header
    • Temukan X-Originating-IP pada header
    • Ada lebih dari satu X-originating-IP
    • Temukan yang seperti ini (yang dilingkari)
    Trik Melihat Alamat Pengirim Email (Trace Email) Pictures
    • Selanjutnya, silahkan browsing ke www.ip2location.com untuk melihat darimana email tersebut berasal.
    • Copy paste-kan IP yang anda dapat tersebut disana.

    Sekian  Trik Melihat Alamat Pengirim Email (Trace Email) dari Kami, semoga bermanfaat !

    Sumber: http://congkel.com/trik-melihat-alamat-pengirim-email-trace-email

    Cara Sadap SMS HP Android ( SMS Watcher )


    Takut pacar selingkuh atau memang sikap pacar berubah eemmm patut di curigai … trus gimana donk mau dapetin buktinya klo si doi selingkuh emm mungkin dengan sadap sms akan mendapatkan bukti.
    congkel.com akan membahas bagaimana cara sadap sms di ponsel bersistem android. memang saat ini beberapa operator telah menyediakan fasilitas untuk sadap sms namun kurang mantaf  karena ada biaya berlanggananya selain biaya sms yang double. jika ada yang murah kenapa harus pilih yang mahal.. heheeheh
    Syarat-syarat sadap sms android adalah sebagai berikut:
    • Hape yang akan di sadap sms harus bersistem operasi Android.
    • Install Aplikasi SMS Watcher lite atau pro klo pro sudah ada fitur visible nya.
    • Terus Baca Aturan main atau keterangan dari pembuat aplikasi.
    lanjut ke bagian penginstallan, install aplikasi sms watcher di hape target setelah proses install selesai, buka aplikasi sms watcher maka aplikasi ini akan meminta untuk mengisi pasword baru.
    nah setelah mengisi pasword menu utama aplikasi sms wacther akan muncul pada menu utama ada dua pilihan yaitu “white list” dan ” forward list” pilih nomor penerima sms di forward list setelah itu save dan tutup aplikasi sms wacther. langsung setiap ada sms masuk akan di forward ke nomor yang di tuju.
    Cara Sadap SMS HP Android ( SMS Watcher ) Pictures
    namun bagi yang menggunakan sms wacther versi lite bukan versi pro fitur hiddennnya tidak ada. untuk mengakalinya kita perlu sedikit tips untuk hal ini untuk menghindari kecurigaan si empunya hape android yang di sadap kita harus menginstal go launcher ex.
    kegunaan app go launcher ex adalah untuk menyembunyikan aplikasi sms wacther dari menu, cara hidden apps adalah sebagai berikut;
    - masuk ke menu screen
    - tap tombol menu sampai muncul 4 menu, nah di bagian menu-menu tersebut ada menu hide app
    - pilih hide app dan akan muncul list aplikasi dan pilih aplikasi sms wacther beri centang pada aplikasi tersebut dan simpan.
    sekarang sudah beres kembalikan hape android si korban dan anda siap-siap untuk menerima sms sadapan dari hape korban.
    gunakan dengan bijak ya,,  :D

    Sumber: http://congkel.com/sadap-sms-hp-android-sms-watcher/

    Tips Mempercepat Koneksi Internet Smartphone Android


    Tips Mempercepat Koneksi Internet Smartphone Android
    Salah satu smartphone yang saat ini masih merajai pasar penjualan mobile adalah android. Ponsel smartphone ini memiliki berbagai macam kelebihan yang unik dan keren. Sehingga membuat para penggunanya merasa betah menggunakannya. Bahkan yang belum punya android pun rasanya ingin punya smartphone tersebut dikarenakan melihat handphone android teman yang keren mungkin atau pun dikarenakan melihat fitur-fitur nya banyak yang bermanfaat dan menyenangkan. Dan tentunya pihak developer android akan terus berusaha menciptakan berbagai macam aplikasi baru yang dapat membuat smartphone ini akan terus merajai penjualan pasar mobile smartphone.
    Tips Mempercepat Koneksi Internet Smartphone Android Pictures
    Dan jika anda memang pengguna android, maka akan terasa kurang tanpa adanya koneksi internet. Ini dikarenakan anda tidak bisa melakukan apapun tanpa koneksi internet ini. Mungkin saja ada koneksi internet, namun koneksi internet tersebut sangat lelet atau pun lambat. Dan hal itu akan membuat anda merasa tidak nyaman dan sangat jengkel dikarenakan apabila anda membuka jejaring sosial seperti facebook atau pun twitter akan mengalami lelet atau pun lambat yang teramat sangat. Atau anda akan menunggu dengan sangat lama hanya untuk mendownload sebuah aplikasi dari google play saja.
    Nah, bagaimana cara mempercepat koneksi internet ini ? Anda dapat menerapkan beberapa tips yang kami berikan berikut ini untuk membuat koneksi internet anda super cepat atau minimal stabil.
    Berikut tips-tips nya.
    • Pilihlah operator yang memang sudah ada jaringan 3G di daerah tempat tinggal anda. Hal ini akan sangat membantu agar koneksi internet anda stabil atau pun cepat.
    • Apabila ada jangkauan Wifi di dekat anda, maka gunakanlah koneksi Wifi dibandingkan 3G atau EDGE.
    • Install aplikasi untuk mempercepat koneksi internet di android anda seperti Speed Up Internet atau Internet Booster for Android.
    • Sebaiknya anda rajin membersihkan cache di browser anda (Baik pada browser dolphin atau pun pada browser android bawaan ponsel anda).
    • Apabila anda seneng browsing atau cuma sekedar membaca berita terbaru dan terkini dari internet, ada baiknya anda menggunakan browser seperti Opera Mini saja. Karena browser ini jauh lebih ringan dibandingkan yang lainnya.
    Sumber: http://congkel.com/tips-mempercepat-koneksi-internet-smartphone-android/

    Daftar Harga HP Cross Mei 2013 Terbaru



    Update TeknoDaftar Harga HP Cross, pada kesempatan kali ini saya akan kembali berbagi Informasi mengenai Harga-harga HP Terbaru untuk keluaran bulan Mei 2013, nah siapa tahu diantara kalian ada yang berminat untuk membeli. berikut langsung saja disimak info dibawah ini,
    Cross merupakan suatu merk buatan Cina yang merambah ke pasaran ponsel di Indonesia. berbagai Produk Cross dijajakan mulai dari HP dan Gadget lainnya. untuk kualitas Cross juga lumayan bagus, dan mampu bersaing dipasaran ponsel, untuk harga sendiri HP Cross sangatlah terjangkau. nah, buat anda yang sedang mencari-cari HP yang cocok dan murah, berikut lansung saja saya berikan Daftar Harga HP Cross Mei 2013 Terbaru, barangkali anda berminat untuk membelinya :
    HP+Cross Daftar Harga HP Cross Mei 2013 Terbaru

    Silahkan dilihat harga-harga dibawah ini, perlu diingat Harga tersebut bisa saja Update kapanpun. jadikan ini sebagai referensi anda sebelum membelinya : 

    Daftar Harga HP Cross Mei 2013 Terbaru

    Cross A1 Tabmate
    Baru : 560.000
    Bekas : N/A
    Cross A6T Tabmate
    Baru : 475.000
    Bekas : N/A
    Cross AD350
    Baru : 650.000
    Bekas : N/A
    Cross ANDROMEDA A20
    Baru : 875.000
    Bekas : N/A
    Cross ANDROMEDA A25
    Baru : 575.000
    Bekas : N/A
    Cross CB402T
    Baru : 295.000
    Bekas : N/A
    Cross CB85AT
    Baru : 225.000
    Bekas : N/A
    Cross CB86T
    Baru : 325.000
    Bekas : N/A
    Cross CB90B
    Baru : 350.000
    Bekas : N/A
    Cross CB95T
    Baru : 375.000
    Bekas : N/A
    Cross CB960T
    Baru : 375.000
    Bekas : N/A
    Cross CB96T
    Baru : 275.000
    Bekas : N/A
    Cross CG88T
    Baru : 575.000
    Bekas : N/A
    Cross CS1
    Baru : 460.000
    Bekas : N/A
    Cross CS2
    Baru : 560.000
    Bekas : N/A
    Cross CS6
    Baru : 325.000
    Bekas : N/A
    Cross GG52B
    Baru : 220.000
    Bekas : N/A
    Cross GG52T
    Baru : 295.000
    Bekas : N/A
    Cross H1T
    Baru : 410.000
    Bekas : N/A
    Cross JUMPER E11T
    Baru : 260.000
    Bekas : N/A
    Cross L1C
    Baru : 165.000
    Bekas : N/A
    Cross L1X
    Baru : 215.000
    Bekas : N/A
    Cross L2X
    Baru : 195.000
    Bekas : N/A
    Cross M2Q
    Baru : 265.000
    Bekas : N/A
    Cross M3Q
    Baru : 265.000
    Bekas : N/A
    Cross P2
    Baru : 320.000
    Bekas : N/A
    Cross P2Q
    Baru : 295.000
    Bekas : N/A
    Cross P5T
    Baru : 260.000
    Bekas : N/A
    Cross F3
    Baru : 350.000
    Bekas : N/A
    Cross F5
    Baru : 370.000
    Bekas : N/A
    Cross G10T
    Baru : 375.000
    Bekas : N/A
    Cross G10T
    Baru : 375.000
    Bekas : N/A
    Cross G1Q
    Baru : 315.000
    Bekas : N/A
    Cross G2T
    Baru : 310.000
    Bekas : N/A
    Cross G8T
    Baru : 310.000
    Bekas : N/A
    Cross G900T
    Baru : 340.000
    Bekas : N/A
    Cross G902T
    Baru : 275.000
    Bekas : N/A
    Cross D1T
    Baru : 350.000
    Bekas : N/A
    Cross D3C
    Baru : 235.000
    Bekas : N/A
    Cross D6T
    Baru : 330.000
    Bekas : N/A
    Cross D6X
    Baru : 235.000
    Bekas : N/A
    Cross D9X
    Baru : 250.000
    Bekas : N/A
    Cross E 11T
    Baru : 300.000
    Bekas : N/A
    Cross E1
    Baru : 250.000
    Bekas : N/A
    Cross E1
    Baru : 275.000
    Bekas : N/A
    Cross E10
    Baru : 315.000
    Bekas : N/A
    Cross E3QT
    Baru : 285.000
    Bekas : N/A
    Cross E3T
    Baru : 365.000
    Bekas : N/A
    Cross E5QT
    Baru : 225.000
    Bekas : N/A
    Cross E5T
    Baru : 275.000
    Bekas : N/A
    Cross E6T
    Baru : 340.000
    Bekas : N/A
    Cross E7T
    Baru : 255.000
    Bekas : N/A
    Cross F1X
    Baru : 335.000
    Bekas : N/A
    Cross P1
    Baru : 280.000
    Bekas : N/A
    Cross P1Q
    Baru : 320.000
    Bekas : N/A
    Cross P1T
    Baru : 350.000
    Bekas : N/A
    Cross P6
    Baru : 300.000
    Bekas : N/A
    Cross P6T
    Baru : 330.000
    Bekas : N/A
    Cross P7Q
    Baru : 270.000
    Bekas : N/A
    Cross P9
    Baru : 275.000
    Bekas : N/A
    Cross PB1
    Baru : 360.000
    Bekas : N/A
    Cross PB2
    Baru : 360.000
    Bekas : N/A
    Cross PD100T
    Baru : 350.000
    Bekas : N/A
    Cross PD11
    Baru : 275.000
    Bekas : N/A
    Cross PD110WI
    Baru : 430.000
    Bekas : N/A
    Cross PD12
    Baru : 315.000
    Bekas : N/A
    Cross PD5
    Baru : 435.000
    Bekas : N/A
    Cross PD6
    Baru : 290.000
    Bekas : N/A
    Cross PD6
    Baru : 350.000
    Bekas : N/A
    Cross PD8
    Baru : 270.000
    Bekas : N/A
    Cross S2
    Baru : 360.000
    Bekas : N/A
    Cross S3
    Baru : 360.000
    Bekas : N/A
    Cross T4M TRANSFORMERS
    Baru : 385.000
    Bekas : N/A
    Cross TAB MATE A3T
     Baru : 665.000
    Bekas : N/A
    Cross TOUCH PAD PD3
     Baru : 320.000
    Bekas : N/A
    Cross TOUCH PAD PD7
    Baru : 410.000
    Bekas : N/A
    Cross TOUCHPAD CB300
     Baru : 440.000
    Bekas : N/A
    Cross V1Q
    Baru : 250.000
    Bekas : N/A
    Cross V3
    Baru : 210.000
    Bekas : N/A
    Cross V5
    Baru : 210.000
    Bekas : N/A
    Cross V9
     Baru : 170.000
    Bekas : N/A
    Cross X2
    Baru : 250.000
    Bekas : N/A
    Cross X3
     Baru : 245.000
    Bekas : N/A



    Sumber : http://updatekno.blogspot.com/feeds/posts/default